Rabu, 07 Oktober 2015

Tips & Trik Mengikuti PATI di UMM


Berikut ini adalah kumpulan tips & trik dari saya dalam mengikuti Pelatihan Aplikasi Teknologi Informasi (PATI) supaya bisa mendapatkan nilai yang memuaskan bagi yang akan menjalaninya, langsung saja yukk.

  1. Berdoa terlebih dahulu sebelum kegiatan berlangsung, supaya diberi pemahaman & kemudahan oleh Allah swt.
  2.  Fokus dan konsentrasi.
  3. Selalu menyimak dan memperhatikan penjelesaan dari instruktur.
  4. Selalu mencatat  arahan  penting yang disampaikan oleh instruktur.
  5. Jika kurang memahami jangan malu-malu untuk bertanya kepada instruktur.
  6. Saat mengerjakan soal evaluasi usahakan berada pada koneksi internet yang stabil, jangan tergesa-gesa untuk melangkah kenomor berikutnya.
  7. Tidak berbicara sendiri saat pelatihan berlangsung.
  8. Usahan mengerjakan tugas tepat waktu atau sebelum deadline.
  9. Usahakan mengerjakan bersama teman agar bisa sharing sehingga pemahaman akan bertambah.
 Sumber : disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar